Kopitekno.com – Hari ini (29/10) lewat event Connect 2021, Facebook secara resmi merilis perusahaan baru yang bernama Meta. Ia menggantikan Facebook Inc. yang menaungi pengembangan aplikasi Facebook, WhatsApp, Instagram, Messenger, dan Oculus.
Meta merupakan pengejawantahan istilah ‘metaverse’ yang didengungkan sang pendiri Facebook, Mark Zuckerberg, sepekan terakhir ini. Metaverse sendiri merupakan pengalaman sosial secara daring yang disajikan dalam bentuk tiga dimensi.
Secara lebih luas, metaverse merupakan dunia virtual yang membuat media sosial yang selama ini dikenal menjadi lebih nyata dan imersif. Ini merupakan dunia hibrida yang menggabungkan antara realita dengan dunia virtual.
Makanya fokus utama dari Meta ini adalah selain mengintegrasikan berbagai media sosial yang sudah dimiliki, teknologi yang dikembangkan berkutat pada virtual reality dan augmented reality. Dan tampaknya selain Oculus bakal semakin dikembangkan, Meta juga terus mengembangkan wearable devices, yang saat ini baru smart glasses.
Menurut Mark Zuckerberg, di masa depan metaverse membantu banyak orang mengurangi jejak karbon. Dimana penggunanya dimungkinkan untuk pergi kemanapun tanpa berdesakan maupun macet seperti menggunakan transportasi saat ini.
Untuk mewujudkan ambisi terhadap metaverse ini, Facebook merekrut puluhan ribu orang di Eropa dari berbagai latar keahlian utamanya teknologi. Dan kini mereka bakal bekerja dibawah perusahaan bernama Meta untuk mewujudkan ambisi metaverse Mark Zuckerberg.
Meta ini tidak mengubah apapun di Facebook, kecuali nama dan tujuan berdirinya. Sebab dari sisi strktur perusahaan, Meta masih tetap dihuni oleh para petinggi Facebook yang lama. Misalnya Mark Zuckerberg sebagai pendiri dan CEO, Sheryl Sandberg selaku COO, serta David Wehner sebagai CFO.
Cek Berita dan Artikel KopiTekno.com Lainnya di Google News
REKOMENDASI:
- Facebook Matikan Fitur Pengenal Wajah, Data Miliaran… Kopitekno.com - Fitur pengenal wajah atau Face Recognition tak akan lagi ada di Facebook. Lewat situs resminya, Meta mengonfirmasi hal ini dan akan menghapus…
- Baru! WhatsApp Tanpa Smartphone Terkoneksi, Ini Caranya Kopitekno.com - Setelah beberapa bulan menjalani ujicoba, Meta kini merilsi WhatsApp yang bisa dijalankan tanpa memerlukan koneksi online dengan smartphone. Dengan fitur ini pengguna…
- Keren! Buat Stiker WhatsApp Kini Bisa Tanpa App Pihak Ketiga KopiTEKNO.com - Stiker WhatsApp merupakan sarana ekspresi dalam percakapan yang sangat populer. Meski datang belakangan, namun fitur ini paling banyak dipakai oleh pengguna aplikasi…
- Pengguna Facebook Bisa Simpan Foto di Google Photos Sejak Juli 2018, raksasa teknologi besar, termasuk Google, Microsoft, Twitter, dan Facebook telah mengerjakan apa yang disebut Proyek Transfer Data. Makanya sekarang tidak aneh…
- Layanan Gambar GIF GIPHY Dibeli Facebook Senilai $400 Juta Buat yang kerap mengirimkan gambar GIF di Facebook tentu tahu kalau fasilitas tersebut merupakan kerjasama dengan GIPHY. Layanan gambar GIF ini bakal masuk lebih…
- Facebook Bakal Ubah Nama Instagram dan WhatsApp Facebook mengumumkan bakal ganti nama WhatsApp dan Instagram. Pihak Facebook sendiri sudah mengonfirmasi kabar ini, dan pergantian tersebut akan dilakukan dalam waktu dekat. Sejak…
- Akun Bisa Dihapus, Segera Simak Kebijakan Privasi WhatsApp… Buat yang sempat melihat pop-up dari WhatsApp terkait pembaruan Kebijakan Privasi WhatsApp, rasanya kali ini kamu jangan mengabaikannya. Sebab kali ini bisa berdampak pada…
- Facebook Rilis Fitur Messenger Rooms, Bisa Video Chat Hingga… Akibat pandemi, aplikasi video chat memang laris manis. Itulah mengapa Facebook ikut didalamnya lewat Messenger Rooms. Fitur ini semacam peningkatan dari Facebook Messengers dengan…
- IG Shopping, Aplikasi Belanja dari Instagram? Facebook sepertinya memiliki rencana besar untuk melakukan penetrasi ke bisnis e-commerce. Pasalnya setelah sukses merilis Marketplace di Facebook, kali ini aplikasi yang menjadi 'cabangnya'…
- Facebook Luncurkan Facebook Shops, Bantu UMKM di Era Pandemi Facebook semakin memuluskan pembuatan e-commerce didalam paltform mereka. Hal ini ditandai dengan dirilisnya Facebook Shops yang membuat para pelapak dan pengguna Facebook Marketplace memiliki…
- Langkah Langkah Membuat Iklan Langkah Langkah Membuat Iklan - Cara Membuat Iklan Lebih Baik Topik Kunci Jawaban Kelas 3 SD 5 Halaman 38 Iklan Gaya Hidup SehatCara Membuat…
- Instagram Hadirkan Fitur AR untuk Uji Coba Produk yang… Sekarang para pengiklan di Instagram bisa mencicipi fitur baru yang cukup canggih. Sebab media sosial dengan lebih dari satu miliar pengguna ini telah merilis…
- Facebook Dating, Sebuah Kabar Baik Untuk Jomlo Ada pembaruan dari Facebook yang mungkin menarik bagi sebagian orang. Terutama mereka yang masih menyandang status jomlo. Sebab media sosial terbesar ini memiliki aplikasi…
- Facebook Discover, Sebuah Aplikasi Internet Gratis dari… Sejak lama Facebook memang berambisi untuk menghadirkan proyek yang cukup ambisius berkaitan dengan internet yang gratis. Dimulai dari program Free Basics pada enam tahun…
- Facebook Portal, 4 Jenis Layar Pintar untuk Video Call Kopitekno.com - Mark Zuckerberg sudah mengenalkan Facebook Portal secara live pada Rabu (22/09/2021) lalu. Pada kesempatan tersebut ia menunjukkan beberapa layar yang dibuat khusus…
- 2 Cara Membuat Grup Facebook di PC, Laptop, HP Android & iOS Media sosial pun ada banyak macamnya, seperti WhatsApp, Instagram, Facebook, dan masih banyak lagi lainnya. Diantara banyaknya media sosial yang ada, media sosial yang…
- Monetisasi IGTV: Kabar Baik untuk Kreator Instagram Sudah 18 bulan Instagram TV alias IGTV dirilis. Namun platform yang kini memiliki aplikasi terpisah dari Instagram itu belum dilakukan monetisasi IGTV. Selama ini,…
- Monetisasi di Instagram Terwujud, Kreator Dapat 55%… Mendulang uang di Instagram memang bukan barang baru. Tapi influener di platform media sosial berbasis gambar ini melakukannya tanpa melalui jalur resmi. Namun monetisasi…
- MediaTek M80, Modem Terbaru untuk Koneksi Lebih Kencang MediaTek mengumumkan kehadiran modem M80 5G terbarunya yang menggabungkan teknologi mmWave dan sub-6 GHz 5G ke dalam satu chip, pada Selasa (2/2/2021). M80 mendukung…
- Cara Mengetahui Tanggal Pembuatan Akun Facebook Kabarnya punya akun lama di Facebook itu ada berkah tersendiri, loh. Pasalnya selain punya daya imunitas yang bagus terhadap berbagai perubahan algoritma dan aturan,…
- Cara Membuat Mode Gelap di Facebook Messenger Kopitekno.com - Saat ini banyak aplikasi yang membenamkan fitur 'dark mode' alias mode gelap dimana warna latar belakang aplikasi menjadi hitam pekat. Fitur ini…
- Cara Menyembunyikan Jumlah Like di Facebook Isu kesehatan mental menjadi perhatian Facebook beberapa tahun belakangan. Salah satu pemicunya ternyata jumlah reaksi pada unggahan status, gambar, dan lainnya. Untuk itulah Facebook…
- WhatsApp Hadirkan Fitur Fingerprint di Android WhatsApp sudah merilis fitur pemindai sidik jari atau fingerprint untuk mengunci aplikasi ini pada pengguna iOS beberapa bulan lalu. Namun fitur serupa baru hadir…
- Inilah Target realme di Tahun 2022 Secara Global KopiTEKNO.com - Pertumbuhan realme sebagai merek hp cukup pesat di tahun 2021. Makanya mereka berupaya memperkuat posisinya di tahun 2022 dengan mengeluarkan beragam inovasi…
- Jakarta Punya Pusat Data Baru Senilai $150 Juta Milik… Kopitekno.com - Princeton Digital Group (PDG) mengumumkan rencana pembangunan fasilitas pusat data baru (greenfield) di Jakarta, Indonesia, senilai $150 juta. Pembangunan ini merupakan salah satu rencana PDG…
- Android Versi Huawei Diklaim Lampaui iOS Android merupakan sistem operasi terbuka yang bisa dimanfaatkan siapa saja. Huawei memanfaatkan ketentuan ini untuk 'mengoprek' lebih jauh sistem operasi buatan Google ini. Huawei…
- MediaTek Berhasil Uji Transfer Data Lewat Satelit L-Band MediaTek berhasil melakukan uji lapangan untuk mentransfer data melalui satelit L-band Alphasat milik Inmarsat. Raksasa teknologi ini telah mendorong batasan komunikasi satelit 5G IoT…
- Twitter Bikin Kebijakan Baru Soal Centang Biru, Apa Itu? Twitter merilis kebijakan baru untuk mereka yang mengajukan centang biru. Kebijakan ini terkait dengan pemberian alasan mengapa centang biru mereka ditolak. Selama ini centang…
- MediaTek Terpilih untuk ISSCC 2020 dengan 11 Karya Tulis Sebagai perusahaan terkemuka di bidang semikonduktor, MediaTek selalu ikut berkontribusi dalam dinamika ilmiah bidang tersebut. Hal ini dibuktikan dengan keikutsertaan pabrikan chipset ini dalam…
- Instagram Tanpa Like Semakin Nyata Instagram sedang melakukan serangkaian pengujian untuk menyembunyikan tombol like pada postingan. Sebelumnya Kanada dan beberapa negara seperti Irlandia, Italia, Jepang, Brazil, Australia, dan Selandia…
- 6 Media Promosi Online yang Wajib Diketahui Pelaku Bisnis KopiTEKNO.com - Bagi para pemilik bisnis, yang selalu dalam pikirannya adalah bagaimana produknya laku. Salah satu cara dalam membuat produk yang dijualnya laku tentu…
- Tangi: Aplikasi Video Pendek dari Google Saat ini berbagai macam aplikasi video pendek yang berbasis media sosial cukup banyak. Sebut saja Tik-Tok yang saat ini fenomenal. Maka Google pun tak…
- Rekomendasi Aplikasi Like FB Banyak Terbaik dan Terbukti… Aplikasi like FB Terbaik - Facebook adalah salah satu platform digital yang paling umum digunakan untuk promosi produk ataupun jasa secara online, atau yang…
- Cara Membuat Fanspage Facebook Lewat Hp Cara Membuat Fanspage Facebook Lewat Hp - Cara membuat fan page facebook sangat mudah. Namun membuat halaman bisnis yang menarik dan menghasilkan uang tentunya…
- MediaTek MT9638 Hadir di Televisi Pintar 4K Terbaru MediaTek hari ini (3/3/2021) mengumumkan kehadiran MediaTek MT9638, sebuah chipset televisi pintar 4K. Chipset ini hadir dengan integrasi AI processing unit (APU) berperforma tinggi. MT9638 mendukung ragam…
- Meta Trader 4 Pc Meta Trader 4 Pc - Platform MetaTrader 4 (MT4) adalah platform perdagangan populer yang memungkinkan transaksi perdagangan dan analisis teknis pasangan mata uang pasar…
- Download Meta Trader Download Meta Trader - MetaTrader 4 menawarkan teknologi perdagangan dan analisis terkemuka, dan fungsi tambahan. Ini memiliki semua yang Anda butuhkan untuk berdagang Forex.Jelajahi…
- NVidia dan Telkom Kembangkan Kecerdasan Buatan Berbasis 5G NVIDIA mengumumkan pada Senin (25/1/2021) bahwa PT. Telkom merupakan perusahaan pertama di Indonesia yang menggunakan sistem NVIDIA DGX A100 untuk mengembangkan aplikasi computer vision dengan sistem komputer berbasis kecerdasan…
- Perbedaan Lms Dan Lcms Perbedaan Lms Dan Lcms - Presentasi berjudul: "II. Kegiatan Pembelajaran Kelas Kelas 5: Memahami Kelas Maya - Software untuk mendukung kelas virtual."- Transcript presentasi:Konektivitas…
- Bersama Raisa dan Artis Lain, Oppo Indonesia Live Launch… Oppo Indonesia telah merilis Oppo A92 pada Jumat (08/05) lalu. Ponsel yang menyasar kaum milenial ini membawa layar Neo-Display 1080P, RAM 8GB, dan memori…
- Menjadi Kreator dan Mendapatkan Uang dari Facebook Gaming Akhir tahun 2019, Business Insider menurunkan laporan bahwa para gamer yang melakukan live streaming di Facebook menghasilkan uang lebih banyak daripada yang mereka lakukan…
- Cara Mendapatkan Centang Biru di Facebook Pernahkah kamu penasaran bagaimana seseorang mendapatkan centang biru di akun Facebook mereka? Apakah itu diberi begitu saja? Atau mereka membelinya? Ada berbagai tokoh yang…
- Link Live Streaming Maroko vs Kroasia Piala Dunia 2022… Berikut Kopitekno berikan rekomendasi terbaik link live streaming Maroko vs Kroasia di Piala Dunia 2022 Qatar pada 23 November 2022 yang bisa Anda tonton…
- MediaTek Rilis Dimensity 9000: Chipset Kelas Flagship MediaTek hari ini merilis Dimensity 9000, chipset 5G untuk smartphone kelas flagship generasi berikutnya, dan juga mengumumkan kerjasama serta dukungan dari beberapa brand smartphone ternama di dunia meliputi OPPO, vivo, Xiaomi dan Honor. Smartphone kelas flagship pertama yang ditenagai…
- 533 Juta Nomor Telepon di Facebook Bocor, Cek Disini! Sebanyak 533 juta nomor telepon pengguna Facebook berikut data pribadi lainnya bocor. Data tersebut dipublikasikan secara gratis di berbagai forum internet baru-baru ini. Data…
- Pokemon Unite: Game MOBA Baru dari The Pokemon Company Kanal The Official Pokémon YouTube secara resmi mengenalkan game baru yang hadir untuk perangkat Android, iOS, dan Nintendo Switch yang disebut Pokemon Unite. Game…
- Migrasi Whatsapp dari iPhone ke Android Kini Lebih Mudah Kopitekno.com - Sebuah fitur yang diminta oleh para pengguna WhatsApp sekian lama kini telah terealisasi. Ya, fitur untuk memindahkan obrolan dari iPhone ke Android…
- Download Fbs Trader 4 Download Fbs Trader 4 - Ini adalah alat yang dikembangkan oleh Metacoats Corporation. Dan itu disediakan secara gratis dan dapat diunduh dari situs resmi…
- Apa Itu GB WhatsApp, Fungsi dan Risikonya KopiTEKNO.com - GB WhatsApp kerap disebut ketika membicarakan alternatif aplikasi percakapan paling populer yang digunakan oleh 1 miliar pengguna saat ini, yakni WhatsApp. Banyaknya…
- Cara Mendapatkan Uang dari Facebook Terbaru Kata siapa bermain media sosial tidak bisa menghasilkan uang? Buktinya saat ini banyak cara mendapatkan uang dari Facebook. Mereka mendapatkan uang dari sistem periklanan…
- Punya Banyak Akun Instagram? Update Ini Yang Anda Butuhkan Media sosial khusus foto, Instagram, kini membawa pembaruan fitur yang menarik. Fitur ini memungkinkan seseorang untuk mengunggah fotonya dalam sekali klik ke banyak akun…
- Menghasilkan Uang Dari Youtube Tanpa Upload Video Menghasilkan Uang Dari Youtube Tanpa Upload Video - Instagram telah menjadi salah satu media paling populer untuk berbagi foto dalam beberapa tahun terakhir. Selain…
- Nyi Roro Kidul Kini Muncul di Mobile Legends: Bang Bang Sukses dengan hero Gatotkaca, Mobile Legends: Bang Bang (MLBB) akhirnya merilis lagi hero terbarunya. Kali ini pengembang MLBB, Moonton Shanghai Technology, mengenalkan Kadita, yang…
- Rich Brian Jadi Brand Ambassador Baru ASUS Ada tamu istimewa yang menjadi kejutan pada acara "Laptop of Tomorrow" yang dihelat ASUS pada Rabu (11/12). Tamu tersebut adalah seorang rapper muda yang…
- Cara Memasang Stiker Animasi di WhatsApp dengan Mudah Stiker animasi di WhatsApp saat ini sudah bisa diperoleh. Untuk stiker yang bisa bergerak ini, aplikasi percakapan milik Facebook tersebut memang kalah dari Telegram.…
- Ren Zhengfei: Google Kehilangan 800 Juta Pengguna Kalau… Kopitekno.com - Bulan lalu, Google memutuskan kontrak dengan Huawei karena mengikuti aturan dari Departemen Perdagangan Amerika Serikat. Sebagaimana diketahui, Pemerintah Amerika Serikat membuat larangan…
- Instagram Rilis Fitur Add Yours, Ini Fungsi dan Cara… Kopitekno.com - Instagram memang cukup rajin merilis fitur. Platform yang dimiliki Facebook ini, kali ini merilis Add Yours yang dibahasakan dengan Balasan Anda. Menurut…
- IndiHome Di Sirkuit Mandalika, Yang Ngebut Bukan Hanya Motor KopiTEKNO.com - Adu kebut sepeda motor besar antara Jonathan Rea, Scott Redding, Michael Van Der Mark, Toprak Razgatlıoğlu, dan lainnya, dalam gelaran seri World…
- Cara Menjadwal Postingan di Facebook dengan Mudah Halaman Facebook yang baik adalah yang aktif dan selalu rajin mengunggah postingan yang baru. Untuk selalu aktif, Anda bisa menggunakan fitur untuk menjadwalkan postingan.…
- IPhone 14 Bocor: Mulai Dari Desain, Spesifikasi, Harga… Peluncuran generasi iPhone terbaru menjadi salah satu momen yang paling ditunggu oleh para penggemar Apple di seluruh dunia setiap tahunnya. Pada tahun 2022, Apple…
- Malware Ponsel ini Bisa Login Sendiri ke Facebook dan Google… Kopitekno.com - Siapa bilang mengunduh aplikasi lewat Google Play Store dijamin aman? Trend Micro, sebuah perusahaan jasa keamanan digital, mengungkapkan ada 3.000 lebih varian…
- Office Mobile Gabungkan Words, Excel, dan PowerPoint dalam… Microsoft telah merilis aplikasi Microsoft Office Android yang berisi Word, Excel, Powerpoint, serta aplikasi terkait dalam satu aplikasi. Saat ini aplikasi tersebut tersedia secara…
- Logitech Beli Layanan Broadcast Streamlabs Logitech akhirnya sepakat untuk membeli penyedia layanan streaming Streamlabs dengan nilai $89 juta. Ini berarti Logitech semakin menancapkan kukunya setelah pabrikan asal Swiss ini…
- MediaTek Rilis Helio G95 dan Helio G88 untuk Display dan… MediaTek kembali mengumumkan chipset terbaru mereka, yakni Helio G96 dan Helio G88. Keduanya akan dihadirkan untuk mengusung tampilan mutakhir dan kecanggihan fotografi dengan pengalaman mobile…
- Download Status WA, IG, Tiktok, Facebook Sosial media merupakan sebuah wadah untuk bersosialisasi dan berinteraksi dengan sesama tanpa terbatas ruang dan waktu. Setiap penggunanya bisa dengan mudah membagikan momen tentang…
- MediaTek Rilis Chipset Kompanio 1300T untuk Tablet Kopitekno.com - MediaTek hari ini mengumumkan peluncuran Kompanio 1300T, sebuah SoC yang dirancang untuk memberikan pengalaman luar biasa di seluruh perangkat komputasi. Dibangun di…
- Cara Mengatasi Facebook Lupa Password, Lupa Nomor Telepon,… Facebook lupa password atau kata sandi memang kerap terjadi. Cara yang pertama untuk mengatasinya adalah jangan panik. Banyak pengguna Facebook yang pernah mengalaminya juga.…
- Zoom Ujicoba Iklan untuk Pengguna Gratis Kopitekno.com - Zoom merupakan salah satu tool digital yang mendapat 'berkah' dari kehadiran pandemi. Meski menuai beragam masalah, pengguna Zoom terus bertambah setiap harinya.…
- Link Live Streaming Portugal vs Ghana Piala Dunia 2022… Berikut Kopitekno berikan rekomendasi link live streaming Portugal vs Ghana di Piala Dunia 2022 Qatar pada Kamis, 24 November 2022 yang bisa Anda tonton…
- Link Live Streaming Jerman vs Jepang Piala Dunia 2022 Qatar,… Berikut Kopitekno berikan rekomendasi terbaik link live streaming Jerman vs Jepang di Piala Dunia 2022 Qatar pada Rabu, 23 November 2022 yang bisa Anda…
- Turnitin Originality: Metode Pembelajaran Jarak Jauh Anti… Pandemi Covid-19 membuat dunia pendidikan cukup terimbas. Metode pengajaran tatap muka pun kemudian beradaptasi menjadi metode pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau metode belajar online.…
- LEAD by IndiHome: Wujud Telkom Bidani Atlet e-Sport Masa… Kopitekno.com - Saat ini game bukan hanya sebuah gaya hidup, namun bisa disetarakan dengan olahraga prestasi. Sebutan game kemudian diubah menjadi e-sport atau electronic…
- Sygic, Alternatif Terbaik Google Maps di Android Auto Telah… Sygic, Alternatif Google Maps - Kabar baik buat para pemilik mobil yang memakai Android Auto. Sebab beberapa hal yang menjengkelkan terkait Google Maps maupun…
- Tensi Memanas, Aplikasi Remove China Apps Viral di India Tensi memanas yang melibatkan tentara India dan China di perbatasan sengketa di Pegunungan Himalaya terjadi juga di ranah teknologi. Baru-baru ini viral sebuah layanan…
- Huawei Rilis Harmony OS, Bagaimana Nasib Android? Huawei akhirnya merilis secara resmi Harmony OS pada Jum'at (9/8/2019), sebuah sistem operasi yang rumornya bakal menjadi pengganti Android. Di China sendiri sistem operasi…
- Samsung Rilis ISOCELL GN1, Sensor Kamera yang Mampu Merekam… Samsung telah mengumumkan kehadiran ISOCELL GN1 yang merupakan sensor kamera dengan resolusi 50MP. Sensor ini merupakan yang pertama dengan teknologi Dual Pixel dan Tetracell,…
- Consumer Report Temukan Isu Privasi di Google Meet,… Belakangan ini Zoom menjadi sorotan. Masalah privasi dan keamanan dari aplikasi ini disoal. Namun siapa sangka, isu privasi di Google Meet, Microsoft Teams, dan…
- Sah! Alphabet Sang 'Orangtua' Google Jadi Perusahaan Terkaya Perusahaan induk dari Google, Alphabet, dinobatkan sebagai perusahaan terkaya oleh Financial Times. Hal ini berdasarkan pembukuan keuntungan yang diperoleh Alphabet tahun ini yang mencapai…
- Huawei Bisa Berbisnis dengan Perusahaan Amerika Serikat Lagi Perusahaan Amerika Serikat akhirnya bisa kembali berbisnis dengan Huawei. Larangan bagi mereka untuk melakukan tansaksi bisnis dengan pabrikan teknologi asal China ini dicabut menyusul…
- Fitur Instagram Terbaru Reels, Dibuat Gantikan TikTok TikTok memang cukup fenomenal. Aplikasi buatan ByteDance ini memiliki 800 juta pengguna aktif hinga saat ini. Namun perseteruan dagang antara Amerika Serikat dan China…
- 3 Pembaruan Aplikasi Zoom yang Tak Lagi Bikin Was-Was Aplikasi percakapan Zoom kini sangat populer, penggunanya telah melampaui 300 juta setiap hari. Sayangnya, sebagai aplikasi yang baru, Zoom menemui masalah keamanan. Untunglah ada…
- Android 10, Bukan Android Q Google secara resmi mengumumkan versi selanjutnya penerus Android Pie alias Android 9. Android versi ke-10 ini memang telah terpasang secara beta pada cukup banyak…
- Samsung Masih Jadi Penguasa Pasar Smartphone di Kuartal 3… Kopitekno.com - Samsung masih menguasai pasaran smartphone secara global pada kuartal (Q3) 2021 ini. Hal ini berdasarkan data yang disajikan oleh perusahaan riset Canalys.…
- Google Ulang Tahun ke-23, Rayakan dengan Doodle Bentuk Kue Kopitekno.com - Google sedang merayakan ulang tahun ke-23 pada hari Senin ini (27/09/2021). Perayaan ini diwujudkan dengan sebuah doodle berbentuk kue tart di halaman…
- Ads Transparency Spotlight: Cara Melihat Target Iklan di… Google baru saja merilis Ads Transparency Spotlight, sebuah ekstensi di peramban Chrome yang masih berstatus alpha. Ekstensi ini merupakan cara melihat target iklan di…
- Apple Patenkan Sensor Bawah Layar, Siap Hadir di iPhone 14 iPhone 13 bakal dirilis secara resmi pada bulan September mendatang. Namun Apple masih belum bisa menghilangkan poni pada layar iPhone terbaru itu. Hanya ukurannya…
- Neurabot Binaan Kemenperin Mampu Deteksi Dini Covid-19 Sebuah kabar baik dari dalam negeri di bidang teknologi hadir dari tanah air. Sebuah perusahaan rintisan yang dibina oleh Kementerian Perindustrian RI (Kemenperin) bernama…
- Bni Call Center 24 Jam Bni Call Center 24 Jam - Cara Menghubungi BNI Call Center Online - Saat saya menulis posting ini hari ini, masalah kartu kredit Bank…
- Ramai-Ramai Menghujat Apple Tanpa Charger untuk Kemudian… Alasan Apple untuk meniadakan charger pada iPhone 12 memang menuai perdebatan. Tapi tentu itu hak prerogatif Apple untuk melakukan apapun terhadap barang yang dijualnya.…
- Inilah Ciri HP yang Bisa Dipasang GCam Google Camera atau sering disebut GCam menjadi primadona bagi pengguna Android. Sebabnya hasil jepretannya bagus, fiturnya banyak, dan yang pasti dipercaya karena buatan Google.
- Inilah 10 Fitur Terbaru Android 11, dari Faktor Kemanan… Rasanya belum lama ini Google merilis Android 10 sebagai versi tertinggi sistem operasi ponsel mereka. Sekarang dunia perponselan kembali ramai, karena raksasa Palo Alto…
- Google Camera Go, G-Cam Khusus Ponsel Kelas Bawah Google Cam memang favorit banyak pengguna ponsel untuk mendapatkan hasil potret dan fitur kamera yang lebih baik. Namun tidak semua ponsel punya privilege untuk…
- Indofun Games Berhasil Tingkatkan Konversi Berkat Adjust… Sebuah studi kasus yang diluncurkan Adjust baru-baru ini menunjukkan bahwa ada peningkatan performa setelah mengidentifikasi sumber terbaik pada kampanye. Studi bersama Indofun Games tersebut…
- MediaTek Rilis Chipset Terbaru Filogic 830 dan Filogic 630… Kopitekno.com – MediaTek hari ini meluncurkan system-on-chip (SoC) terbaru Filogic 830 Wi-Fi 6/6E dan kartu jaringan (Network Interface Card/NIC) Filogic 630 Wi-Fi 6E. Seri Filogic terbaru…
- 12 Perusahaan Raih Telkomsel D'Frontrunner Awards Sebanyak 12 pelaku industri yang menjalankan tranformasi digital pada bidangnya masing-masing diganjar Telkomsel dengan penghargaan D’Frontrunner Awards. Edisi perdana ini merupakan hasil kolaborasi Telkomsel…
- Hoax Ternyata Meningkat Jelang Pemilu 2019 Masyarakat Anti Fitnah Indonesia (Mafindo) merilis hasil laporan yang cukup mencengangkan. Komunitas yang memfokuskan diri dalam pemberantasan informasi palsu atau yang kerap disebut hoax…
- Permudah Pembelian Asuransi, Begini Langkah Aman Membeli… Kemajuan teknologi turut merambah ke bidang asuransi lewat kehadiran insurance technology atau Insurtech. Dengan insurtech dan digitalisasi, perusahaan asuransi dapat memberikan akses yang luas…
- Televisi Pintar Samsung QLED 8K Y21 Dibekali Wi-Fi 6E MediaTek dan Samsung hari ini memperkenalkan TV QLED 8K pertama di dunia, Samsung QLED 8K Y21. Televisi pintar ini didukung oleh chipset MT7921AU dari MediaTek, dimana memberikan…
- Xiaomi Stop Produksi HP Tipe Mi, Ada Apa? Kopitekno.com - Xiaomi berhenti memproduksi lini hp dengan nama Mi pada kuartal ketiga tahun 2021 ini. Apakah Xiaomi bakal berhenti membuat tipe Mi yang…